Johnny Andrean Salon
Salon Johnny Andrean berdiri sejak tahun 1978 dengan konsep salon modern standar dunia yang menciptakan trend tata rias dan pewarnaan rambut. Ide dan trend potongan rambut dari Jonny Andrean Salon selalu orisinil dan menjadi acuan bagi muda mudi untuk tampil gaya dan up to date. Kini Johnny Andrean telah memiliki 144 cabang yang tersebar di kota kota besar di Indonesia. Beauty Care, Creambath, Hair Care Loreal, Hair Cut, Menicure, Pedicure & Rebonding. Website: www.johnnyandrean.com
Alamat Outlet Salon Johnny Andrean Semarang:
1. Mal Ciputra Lt 2, Jl Simpang Lima No 1 Semarang 50241 Nomor telepon (024) 8441345.
2. Pasaraya Sri Ratu Pemuda Lantai 2, Jl Pemuda 29-35 Semarang 50139 No telepon (024) 3549625.
3. Java Supermal, Jl Letjen MT Haryono 992-994 Java Supermal Lt 1, Peterongan, Semarang 50242 No telp (024) 8410504
4. Jl Dr Setiabudi No 221-225, Semarang 50235 Jawa Tengah telepon (024) 7463487.
5. Plasa Simpanglima Lantai dasar, Jl Jend A Yani 1, Semarang Jawa Tengah nomor telp (024) 8453075.
6. Jl Sultan Agung 90 Ruko 6, Candisari, Semarang 50251 Nomor telepon (024) 8504806.
7. Paragon Mall Lower Ground, Jl Pemuda No 118 Semarang Jawa Tengah no telp (024) 86579125.
Creambath kakaaak… 😀
Bisa mta alamat email pak/bu? utk penawaran promo kalbe nutritional,di karenakan posisi di solo, trm kasih
Creambath untuk rambut panjang berapa ya di salon Ciputra Mall Semarang. trm kasih
Apakah meenerima kursus?
Perawatan Rambut Indah di Johnny Andrean Java Mall Lantai 2.
Rambut adalah mahkota bagi setiap orang, tak jarang kita harus ekstra untuk menjaga dan merawat rambut kita agar tidak rusak. Bagi sebagian orang, merawat rambut sendiri di rumah memang sedikit rumit karena sudah lelah dengan kesibukan masing masing.
Johnny Andrean Salon Java Super Mall menawarkan ragam perawatan rambut mulai dari spa, cream bath, hair mask, coloring, smoothing, hair cut dan masih banyak lagi. Dengan didampingi oleh para kapster yang siap memberikan konsultasi dan pelayanan dengan hasil yang baik Johnny Andrean selalu berikan innovative gaya atau tren terbaru rambut yang mengikuti zaman.
Di bulan februari ini Johnny Andrean berikan promo untuk pengguna kartu Mandiri fiesta point dapatkan diskon 30% setiap minimal transaksi all treatment Rp 100 ribu. Percayakan perawatan rambut anda hanya di sini.